Evaluasi Lokasi Pos Pemadam Kebakaran di Kota Payakumbuh

Kevin, Pratama and TOMI, ERIAWAN (2023) Evaluasi Lokasi Pos Pemadam Kebakaran di Kota Payakumbuh. Diploma thesis, Universitas Bung hatta.

[img] Text
Cover,Halaman Pengesahan,Abstrak,Bab pendahuluan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab Kesimpulan Saran dan Daftar Pustaka.pdf

Download (180kB)
[img] Text
Full Teks TA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (18MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Kota Payakumbuh merupakan sebuah Kota yang berada di Provinsi Sumata Barat yang mempunyai 5 Kecamatan dan 76 kelurahan sedangkan Kota Payakumbuh hanya memiliki 3 pos pemadam kebakaran yang berada di wilayah administrasinya oleh karena itu perlunya evaluasi terhadap pos pemadam kebakaran yang ada di Kota Payakumbuh. Untuk mengetahui apakah ke 3 pos pemadam tersebut mampu melayani dan melindungi Kota Payakumbuh dari bencana kebakaran, untuk mengetahui bagaimana aksebilitas jaringan jalan di Kota Payakumbuh dan bagaimana kelengkapan prasarana pemadam di Kota Payakumbuh. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu primer dan sekunder. Metode analisis yang digunakan Analisis deskriptif, Analisis deskriptif evaluastif dan Network Analyst. hasil penelitiannya yaitu ketiga pos pemadam kebakaran yang ada di wilayah administasi kota payakumbuh tidak dapat melindungi dan melayani Kota Payakumbuh dari bencana kebakaran dalam waktu tempuh 5 menit dari pos ke lokasi kebakaran luas wilayah kota payakumbuh yang dapat di tempuh dalam waktu 5 menit adalah 2.583,59 Ha sedangan luas kota payakumbuh adalah 7.782,73Ha. Maka dari pada itu perlu penambahan pos pemadam kebakaran di Kota Payakumbuh. Kata kunci : Evaluasi, Kebakaran, Pemadam Kebakaran, Network Analyst

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Perencanaan Wilayah dan Kota
Depositing User: PWK FTSP
Date Deposited: 07 Mar 2023 06:23
Last Modified: 07 Mar 2023 06:23
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/11631

Actions (login required)

View Item View Item