Yosi Anyuli, Fitriani and Alvis, Rozani and Nurul Huda, Nurul Huda (2018) ANALISIS PENGARUH TINGKAT BONUS SERTIFIKAT BANK INDONESIA SYARIAH (SBIS) PEMBIAYAAN MACET DAN DANA PIHAK KETIGA PADA BANK SYARIAH TERHADAP INFLASI DI INDONESIA. Other thesis, Universitas Bung Hatta.
Text
1410011111054 YOSI ANYULI ANALISIS PENGARUH TINGKAT BONUS SERTIFIKAT BANK INDONESIA SYARIAH (SBIS.pdf Download (847kB) |
Abstract
ANALISIS PENGARUH TINGKAT BONUS SERTIFIKAT BANK INDONESIA SYARIAH, PEMBIAYAAN MACET DAN DANA PIHAK KETIGA PADA BANK SYARIAH TERHADAP INFLASI DI INDONESIA 1 Yosi Anyuli Fitriani 2 , Alvis Rozani 3 , Nurul Huda Student Department of Economics Development, Faculty of Economics, Bunghatta University E-mail : yosianyuli80@gmail.com , Alvis.rozani@ymail.com , nurulhuda114@yahoo.com ABSTRAK Penelitian ini berisikan kajian tentang seberapa besar pengaruh Sertifikat Bank Indonesia Syariah (SBIS) , Pembiayaan Macet dan Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap Inflasi di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data Bulanan dari bulan Januari tahun 2013 sampai dengan Desember tahun 2017. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Linear Berganda. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa dalam Jangka pendek hanya variabel Sertifikat Bank Indonesia Syariah (SBIS) dan Dana Pihak Ketiga (DPK) yang berpengaruh positif terhadap Inflasi. Sementara itu, variabel Pembiayaan Macet berpengaruh negatif terhadap Inflasi di Indonesia. Dalam jangka panjang hanya variabel Sertifikat Bank Indonesia Syariah (SBIS) dan Dana Pihak Ketiga (DPK) yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap Inflasi. Sementara itu, variabel Pembiayaan Macet berpengaruh negatif signifikan terhadap Inflasi di Indonesia. Kata kunci :Inflasi, Tingkat Bonus Sertifikat Bank Indonesia Syariah, Pembiayaan Macet, Dana Pihak Ketiga
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | iswandi ubh |
Date Deposited: | 07 Jun 2023 02:17 |
Last Modified: | 07 Jun 2023 02:17 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/13819 |
Actions (login required)
View Item |