ANALISIS KEMAMPUAN PENALARAN SISWA KELAS VIII SMPN 32 PADANG PADA MATERI LUAS PERMUKAAN BANGUN RUANG SISI DATAR

Sentia, Elsori Fahmi and Susi, Herawati and Fazri, Zuzano (2017) ANALISIS KEMAMPUAN PENALARAN SISWA KELAS VIII SMPN 32 PADANG PADA MATERI LUAS PERMUKAAN BANGUN RUANG SISI DATAR. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
7. COVER.pdf

Download (571kB)
[img] Text
7. SKRIPSI.PDF
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Matematika timbul dari pemikiran manusia yang berhubungan dengan ide, proses dan penalaran. Menggunakan penalaran merupakan salah satu tujuan dari belajar matematika, namun nyatanya hasil belajar siswa masih di bawah Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM), tidak terkecuali hasil belajar siswa kelas VIII SMPN 32 padang. Untuk itu, diperlukan penelitian mengenai kemampuan penalaran siswa, khususnya pada materi luas permukaan bangun ruang sisi datar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tingkat kemampuan penalaran yang siswa kuasai dan mendeskripsikan persentase jumlah siswa yang memiliki kemampuan penalaran deduktif/induktif. Pertanyaan penelitian ini adalah “Bagaimanakah tingkat kemampuan penalaran deduktif/induktif siswa kelas VIII SMPN 32 Padang pada materi luas permukaan bangun ruang sisi datar dan berapa persenkah siswa yang memiliki kemampuan penalaran deduktif/induktif. Jenis penelitian ini adalah peneltian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII yang berjumlah 212 siswa dan sampel diambil secara random sampling dengan melakukan uji homogenitas diperoleh

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Erlya Wahyuni
Date Deposited: 19 Oct 2023 04:07
Last Modified: 19 Oct 2023 04:07
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/16887

Actions (login required)

View Item View Item