PENGARUH HEDONIC SHOPPING MOTIVATION DAN SHOPPING LIFESTYLE TERHADAP IMPULSIVE BUYING PADA TOKO FREE AND STYLE

Nadia Ardila Safitri, Nadia Ardila Safitri and Ice Kamela, Ice and Lindawati, Lindawati (2017) PENGARUH HEDONIC SHOPPING MOTIVATION DAN SHOPPING LIFESTYLE TERHADAP IMPULSIVE BUYING PADA TOKO FREE AND STYLE. Diploma thesis, Univ Bung Hatta.

[img] Text
SKRIPSI NADIA.docx
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

PENGARUH HEDONIC SHOPPING MOTIVATION DAN SHOPPING LIFESTYLE TERHADAP IMPULSIVE BUYING PADA TOKO FREE AND STYLE Nadia Ardila Safitri 1, Ice Kamela, SE., MM1, Lindawati, SE., M.Si1 1Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Bung Hatta E-mail: nadiardilasafitri10@gmail.com icekamela@yahoo.com lindawati408@gmail.com ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh hedonic shopping motivation dan shopping lifestyle terhadap impulsive buying pada toko Free and Style. Populasi penelitian ini adalah seluruh pelanggan yang berkunjung di Toko Free and Style. Adapun jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 100 orang responden. Sedangkan metode sampling yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan metode purposive sampling dimana pengambilan sampel dilakukan berdasarkan pertimbangan individu atau pertimbangan peneliti. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menemukan hedonic shopping motivation dan shopping lifestyle berpengaruh positif dan signifikan terhadap impulsive buying behavior di Toko Free and Style . Kata kunci: hedonic shopping motivation, shopping lifestyle dan impulsive buying behavior

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: iswandi ubh
Date Deposited: 04 Jan 2024 01:25
Last Modified: 04 Jan 2024 01:25
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/17975

Actions (login required)

View Item View Item