PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR NOMOR 4 TAHUN 2019 TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK DI KABUPATEN TANAH DATAR.

Doval, Vilantrop and Nurbeti, Nurbeti and Suamperi, Suamperi (2020) PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR NOMOR 4 TAHUN 2019 TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK DI KABUPATEN TANAH DATAR. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) COVER.pdf

Download (164kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) ABSTRAK.pdf

Download (153kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) BAB I.pdf

Download (531kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (365kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] Text
100 DOVAL VILANTROP (1610012111197) DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (288kB)

Abstract

Kabupaten Tanah Datar terdapat 39,6% rumah tangga bebas asap rokok dan itu artinya terdapat 63,4% rumah tangga yang memiliki minimal seorang perokok di dalam rumah. Perumusan masalah adalah(1) Bagaimanakah Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Kawasan Tanpa Rokok di Kabupaten Tanah Datar, (2) Apa Sajakah Kendala dalam Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Kawasan Tanpa Rokok di Kabupaten Tanah Datar, (3) Apakah Upaya yang dilakukan Pemerintahan Daerah Kabupaten Tanah Datar dalam Mengatasi Kendala dan Mengoptimalkan Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2019 Tentang Kawasan Tanpa Rokok di Kabupaten Tanah Datar. Jenis Penelitian ini adalah hukum sosiologis, sumber data primer dan data skunder, Teknik pengumpulan data wawancara dan studi dokumen, analisis data adalah kualitatif.Simpulan Penelitian adalah (1) kegiatan sosialisasi dalam rangka memenuhi informasi dan edukasi Kesehatan masyarakat. melalui iklan layanan masyarakat seperti iklan media dan iklan media luar ruang secara bertahap edukasi dan pengawasan terhadap pelaksanaan dari Peraturan Daerah, di berlakukan bagi seluruh stakeholeder Organisasi Perangkat Daerah. (2) Sosialisasi melalui media iklan belum menyentuh ke seluruh lapisan masyarakat dan kebiasan dan Budaya, ditengah Pandemi Covid 19 yang bersamaan dengan penggunaan Anggaran Tahun 2020 sehingga Pemerintah Kabupaten Tanah Datar belum fokus pada pelaksaan Peraturan Daerah ini. (3) Upaya yang dilakukan Pemerintahan Daerah Kabupaten Tanah Datar yaitu: Komunikasi,Sumber daya, Fasilitas atau sarana prasarana, pola struktur birokrasi. Kata Kunci : Perda,Tanpa, asap rokok, Kabupaten Tanah Datar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Hermanto Hermanto
Date Deposited: 01 Dec 2020 02:25
Last Modified: 01 Dec 2020 02:25
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/1828

Actions (login required)

View Item View Item