PENGARUH JUMLAH KUNJUNGAN WISATAWAN, JUMLAH HOTEL DAN JUMLAH RUMAH MAKAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA SELURUH KABUPATEN DAN KOTA DI SUMATERA BARAT

Muhammad Ahsan, Ahsan and Erni, Febrina Harahap (2024) PENGARUH JUMLAH KUNJUNGAN WISATAWAN, JUMLAH HOTEL DAN JUMLAH RUMAH MAKAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA SELURUH KABUPATEN DAN KOTA DI SUMATERA BARAT. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
COVER HALAMAN PENGESAHANPERSETUJUAN ABSTRAK DAFTAR ISI dan BAB PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (538kB)
[img] Text
FULLTEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Sumatera Barat merupakan salah satu provinsi yang sebagian besar daerahnya didominasi oleh lautan, selain itu geografis provinsi Sumatera Barat juga didominasi oleh pengunungan dan bentangan alam hayati yang indah, sehingga daerah Sumatera Barat sangat baik untuk pengembangan sektor wisata, mulai dari wisata alam, wisata sejarah hingga wisata kuliner. Pemerintah Sumatera Barat sangat menyadari provinsi Sumatera Barat memiliki keterbatasan dibidang sumber daya tambang dan pengembangan sektor industri ekstraktif, oleh sebab itu untuk mendorong peningkatan pendapatan asli daerah sangat penting bagi pemerintah daerah di Sumatera Barat untuk mengembangkan sektor wisata sebagai tambahan income bagi pemerintah atau pun masyarakat. Kata Kunci: Pendapatan Asli Daerah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: EP FEB
Date Deposited: 21 Mar 2024 03:04
Last Modified: 21 Mar 2024 03:04
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/19454

Actions (login required)

View Item View Item