STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH KECEPATAN PEANRIKAN DENGAN PUTARAN MOTOR 1283 RPM TERHADAP SIFAT MEKANIS KAWAT NITI DALAM PROSES WIRE DRAWING DENGAN PELUMASAN GEMUK

Muhammad, Raihan Rafi Aprillio and Iqbal, Iqbal (2024) STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH KECEPATAN PEANRIKAN DENGAN PUTARAN MOTOR 1283 RPM TERHADAP SIFAT MEKANIS KAWAT NITI DALAM PROSES WIRE DRAWING DENGAN PELUMASAN GEMUK. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (746kB)
[img] Text
BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (137kB)
[img] Text
BAB I-BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penggunaan titanium dalam industri terus berkembang karena sifat mekaniknya yang sangat baik, seperti kekuatan spesifik yang tinggi, ketangguhan patah yang baik, dan ketahanan terhadap korosi yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variasi kecepatan penarikan terhadap sifat mekanis kawat titanium dalam proses wire drawing dengan pengerjaan dingin. Oleh karena itu, dilakukan uji wire drawing dan uji tarik, dengan kecepatan putaran motor sebagai salah satu parameter pengujian yang kemungkinan akan mempengaruhi hasil spesimen yang diuji. Hal ini penting untuk pengembangan teknologi dan sebagai alternatif material pengganti kawat baja pada bidang ortodonti. Dari hasil pengujian, disimpulkan bahwa kecepatan putaran motor tidak secara signifikan menentukan tingkat kekuatan tarik dari spesimen uji ini. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kecepatan putaran motor 1283 rpm memberikan hasil untuk tegangan dan regangannya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin
Depositing User: Teknik Mesin FTI
Date Deposited: 25 Mar 2024 07:14
Last Modified: 25 Mar 2024 07:14
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/19864

Actions (login required)

View Item View Item