Perencanaan Resort Hotel Di Lawang Adventure park

Rahma, Atikah and Yaddi, Sumitra and Al Busyra, Fuadi (2016) Perencanaan Resort Hotel Di Lawang Adventure park. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img]
Preview
Text
Rahma Atikah_1110015111025_Prodi Arsitektur_FTSP_Univ Bung Hatta.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text
Laporan Proposal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (46MB)
[img] Text
Gambar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (23MB)

Abstract

Dewasa ini rekreasi outdoor semakin diminati oleh masyarakat, yang tidak hanya menikmati pemandangan tetapi juga melakukan aktivitas. Hal ini lah yang menjadi ide dasar pengembangan pada Lawang Adventure park berupa perencanaan pembangunan resort dan hotel dihasilkan melalui berbagai macam metodologi penelitian dan analisa landsekap di Lawang Adventure park. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa antusiasme pengunjung bila di sediakan penambahan fasilitas sebuah bangunan penginapan dengan fasilitas yang lebih layak yang dilengkapi dengan fasilitasfasilitas hiburan lainnya dan dapat memberikan hiburan alternatif bagi wisatawan sehingga tercipta suasana leisure and fun yang dapat memberikan kesan bagi pengunjung. Hal ini juga akan menciptakan citra wisata yang baik di kawasan wisata Lawang Adeventure Park ini, maka hal tersebut yang akan membuat pengunjung kembali lagi di waktu mendatang untuk menikmati obyek wisata yang ada di tempat tersebut. Perencanaan resort hotel di kawasan lawang adventure park ini di kembangkan di atas lahan site sebesar 4,9 Ha. Kontekstual kontras merupakan tema desain terpilih, yang diwujdkan melalui kekonteksan atas tanggapan-tanggapan pada kontur site dan kontras dari segi fasade bangunan yang diharapkan sebagai landmark baru pada kawasan tersebut. Kata Kunci : Lawang Adveture Park, Resort, Hotel, Kontekstual Kontras

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Arsitektur
Depositing User: Erlya Wahyuni
Date Deposited: 28 Nov 2024 06:20
Last Modified: 28 Nov 2024 06:20
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/23643

Actions (login required)

View Item View Item