PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION DI KELAS V SDN 10 V KOTO KAMPUNG DALAM

PIPI, SUSANTI and Zulfa, Amrina and MARSIS, MARSIS (2015) PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION DI KELAS V SDN 10 V KOTO KAMPUNG DALAM. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
COVER- BAB I.pdf

Download (300kB)
[img] Text
FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pembelajaran matematika di SD perlu ditingkatkan kualitasnya. Penelitian ini dilatar belakangi oleh kesulitan siswa dalam memahami pembelajaran matematika. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division yang dikemukakan oleh Robert E. Slavin, 2009. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan di semester I tahun ajaran 2015/2016 di SDN 10 V Koto Kampung Dalam. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 10 V Koto Kampung Dalam yang berjumlah 16 orang. Penelitian ini terdiri atas 2 siklus, siklus I terdiri atas 3 kali pertemuan, siklus II terdiri atas 2 kali pertemuan. Hasil penelitian ini mendapati bahwa rata-rata hasil belajar siswa pada siklus I adalah 57,5 dan pada siklus II diperoleh rata-rata 85. Kesimpulan penelitian ini adalah pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SDN 10 V Koto Kampung Dalam. Semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi guru dalam rangka meningkatkan hasil belajar siswa di kelas. Kata Kunci: Hasil Belajar, kooperatif tipe Student Teams Achievement Division.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Heltree Ivatureza
Date Deposited: 11 Mar 2025 03:58
Last Modified: 11 Mar 2025 03:58
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/24500

Actions (login required)

View Item View Item