Alvito, Putra and Evince, Oktarina (2025) PENERAPAN METODE PDM (PRECEDENCE DIAGRAM METHOD) DALAM PERENCANAAN ULANG WAKTU PROYEK KONSTRUKSI (Studi Kasus: Proyek Pembangunan Lanjutan Gedung Laboratorium Terpadu Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi). Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
![]() |
Text
COVER, HALAMAN PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI, DAN BAB PENDAHULUAN.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (683kB) |
![]() |
Text
FULL TEKS SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (9MB) |
Abstract
Penjadwalan yang efektif sangat penting dalam manajemen waktu proyek agar proyek dapat diselesaikan dengan cepat dan efisien. Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan metode PDM (Precedence Diagram Method) dalam penjadwalan proyek pembangunan Gedung Laboratorium Terpadu Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi, dengan maksud yaitu untuk menentukan diagram jaringan dan item pekerjaan kritis pada proyek tersebut, metode ini digunakan dan dibantu dengan aplikasi microsoft project 2019 agar penjadwalan lebih akurat dan maksimal. PDM adalah metode yang menggunakan jaringan kerja dengan empat jenis hubungan kerja (Finish to Start, Finish to Finish, Start to Start, dan Start to Finish), dimana setiap aktivitas diwakili oleh node berbentuk persegi, dan hubungan antar aktivitas ditunjukkan dengan anak panah. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa durasi proyek pembangunan Gedung Laboratorium Terpadu ini dapat dipercepat menjadi 151 hari dari perencanaan awal yang memperkirakan waktu penyelesaian proyek selama 176 hari dengan 10 pekerjaan yang berada pada lintasan kritis. Penjadwalan yang optimal dengan menggunakan metode PDM diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dalam pengelolaan waktu dan sumber daya proyek.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil |
Depositing User: | Teknik Sipil FTSP |
Date Deposited: | 24 Mar 2025 03:09 |
Last Modified: | 24 Mar 2025 03:09 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/25371 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |