IDENTIFIKASI PENGERJAAN ULANG (REWORK) PADA PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG DI PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG IMFI (INDOMOBILE FINANCE) KOTA SURABAYA

Raihan Fadhilah Syafri, Raihan and Evince Oktarina, Evince and -, - and -, - and -, - and -, - (2025) IDENTIFIKASI PENGERJAAN ULANG (REWORK) PADA PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG DI PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG IMFI (INDOMOBILE FINANCE) KOTA SURABAYA. Diploma thesis, Teknik Sipil.

[img] Text
COVER, HALAMAN PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI, dan BAB PENDAHULUAN.pdf

Download (931kB)
[img] Text
Tugas Akhir Raihan Fadhilah Syafri.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB KESIMPULAN, SARAN, DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (191kB)

Abstract

Proyek konstruksi sering menghadapi berbagai tantangan, salah satunya adalah pengerjaan ulang (rework) yang dapat menyebabkan peningkatan biaya, keterlambatan jadwal, dan penurunan kualitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor penyebab rework, jenis pekerjaan yang paling sering mengalami rework, serta dampaknya terhadap proyek pembangunan gedung IMFI di Kota Surabaya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, menggunakan angket sebagai instrumen pengumpulan data yang kemudian dianalisis dengan uji validitas dan reliabilitas menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor utama penyebab rework meliputi aspek desain dan dokumentasi, manajerial, serta sumber daya. Selain itu, pekerjaan struktur dan finishing merupakan pekerjaan yang paling sering mengalami rework. Dampak dari rework meliputi peningkatan biaya, keterlambatan proyek, dan penurunan produktivitas tenaga kerja. Oleh karena itu, pengelolaan proyek yang lebih efektif dan sistem pengawasan yang ketat diperlukan untuk meminimalisir rework dalam proyek konstruksi. Kata Kunci: Rework, proyek konstruksi, faktor penyebab, dampak, efisiensi proyek.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Depositing User: Teknik Sipil FTSP
Date Deposited: 25 Mar 2025 01:33
Last Modified: 25 Mar 2025 01:33
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/25778

Actions (login required)

View Item View Item