ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, CADANGAN DEVISA, DAN INFLASI TERHADAP KURS

Ria, Eka Permata and Erni, Febrina Harahap and Evi, Susanti Tasri (2021) ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, CADANGAN DEVISA, DAN INFLASI TERHADAP KURS. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 COVER.pdf

Download (18kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 ABSTRAK.pdf

Download (108kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB I.pdf

Download (347kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (318kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (382kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 BAB VI.pdf

Download (178kB)
[img] Text
8. RIA EKA PERMATA 1510011111024 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (113kB)

Abstract

ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, CADANGAN DEVISA, DAN INFLASI TERHADAP KURS Ria Eka Permata, Erni Febrina Harahap 1, Evi Susanti Tasri2 Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Bung Hatta Email :riaekapermata48@gmail.com,,erni_fh@yahoo.co.id, evi.susanti74@yahoo.com ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Jumlah Uang Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Cadangan Devisa dan Inflasi terhadap Kurs.. Berdasarkan rumusan masalah, tujuan dan hipotesis penelitian, maka metode analisis yang digunakan adalah metode analisis regresi linear berganda, yang mana jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berdasarkan runtutan waktu (time series). Data yang diambil adalah bentuk data kuartal dari tahun 2000-2017. Dari hasil penelitian pengaruh jumlah unag beredar, tingkat suku bunga SBI, cadangan devisa dan inflasi terhadap kurs rupiah/dollar Amerika Serikat tahun 2000- 2017dalam kuartal menujukkan bahwa, secara simultan variabel jumlah unag beredar, tingkat suku bunga SBI, cadangan devisa dan inflasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kurs. Kata Kunci : Jumlah Uang Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Cadangan Devisa, Inflasi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Sri Erlita
Date Deposited: 08 Feb 2021 08:05
Last Modified: 08 Feb 2021 08:05
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/2762

Actions (login required)

View Item View Item