ANALISIS POTENSI KAWASAN SUAKA PERIKANAN DANAU BOKUOK DAN ZONASINYA DI KABUPATEN KAMPAR PROVINSI RIAU

ARWINDA, NOVITRI and Eni, Kamal and Suparno, Suparno (2021) ANALISIS POTENSI KAWASAN SUAKA PERIKANAN DANAU BOKUOK DAN ZONASINYA DI KABUPATEN KAMPAR PROVINSI RIAU. Masters thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (386kB)
[img] Text
BAB II-IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (869kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (314kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (305kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (342kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (195kB)
[img] Text
Tesis Arwinda Novitri (1610018112025, SP2K).pdf

Download (2MB)

Abstract

Suaka Perikanan merupakan bagian dari perairan umum daratan baik berupa danau, rawa, sungai atau genangan air yang dilindungi.Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengakaji Suaka Perikanan berdasarkan sosial budaya, menganalisis kesesuaian lokasi dan menganalisis zonasi di Suaka Perikanan Danau Bokuok.Hasil analisis sosial budaya menunjukkan Suaka Perikanan ditetapkan berdasarkan sistem atau hukum adat yang diatur dalam Keputusan Ninik Mamak No. 04/N.M/TB/IV/2014, memiliki akses yang mudah untuk dikunjugi, memiliki Pokmaswas yang berperan aktif, memiliki kearifan lokal yaitu kegiatan Ma’awuo.Hasil analisiskesesuaian, stasiun I diperoleh skor75, tergolong Suaka Perikanan berfungsi baik dan sangat efektif. Stasiun II diperoleh skor 62 tergolong Suaka Perikanan berfungsi baik dan sangat efektif.Stasiun III diperoleh skor 59 tergolong Suaka Perikanan berfungsi sedang dan cukup efektif.Luas total Suaka Perikanan Danau Bokuok seluas 7,31 ha yang di bagi atas 3 zona, zona inti dengan luas 1,63 ha, zona perikanan berkelanjutan dengan luas 3,03 ha, zona pemanfaatan dengan luas 2,65 ha. Kata kunci: Kesesuaian, Suaka Perikanan, Danau Bokuok.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Program Pascasarjana > Sumberdaya Perikanan Pesisir dan Kelautan
Depositing User: Hermanto Hermanto
Date Deposited: 05 May 2021 07:41
Last Modified: 11 Jun 2021 06:23
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/3658

Actions (login required)

View Item View Item