EVALUASI PROGRAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG) NAGARI BANAI DI KABUPATEN DHARMASRAYA

Astri, Ivo and Harne, Julianti Tou and Wenny, Widya Wahyudi (2021) EVALUASI PROGRAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG) NAGARI BANAI DI KABUPATEN DHARMASRAYA. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
Cover Astri Ivo.pdf

Download (275kB)
[img] Text
Abstrak Astri Ivo.pdf

Download (28kB)
[img] Text
BAB I Astri Ivo.pdf

Download (380kB)
[img] Text
BAB II - IV Astri Ivo.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[img] Text
BAB V Astri Ivo.pdf

Download (81kB)
[img] Text
Daftar Pustaka Astri Ivo.pdf

Download (138kB)
[img] Text
Lampiran Astri Ivo.pdf

Download (303kB)

Abstract

Dalam proses penyusunan dokumen rencana pembangunan tersebut, memerlukan adanya koordinasi antar instansi pemerintah dan partisipasi seluruh pelaku pembangunan dalam suatu forum daerah yang disebut Musyawarah Perencanaan Pembangunan Atau Musrenbang. Musrenbang menjadi ruang publik yang berguna untuk menampung aspirasi masyarakat serta keluhan masyarakat terkait pembangunan kedepan mulai dari mengenali masalah, kebutuhan, tantangan eksternal, potensi yang ada serta penyelesaian masalah yang dihadapi masyarakat. Berdasarkan hal tersebut, musrenbang pada hakikatnya adalah forum perencanaan pembangunan formal yang berusaha mempertemukan aspirasi masyarakat dari bawah dengan usulan program pembangunan dari instansi pemerintah. Musrenbang menurut UU No. 25/2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, UU No. 32/2004 tentang Pemerintah Daerah, dan UU No. 17/2003 tentang Keuangan Negara. Penelitian evaluasi deskriptif yaitu pendekatan dalam penelitian yang menggunakan atau mengungkapkan realita secara mendeskripsikian situasi secara komprehensip dengan konteks yang sesungguhnya tentang penilian program Musrenbang di Nagari Banai terkait dengan program usulan peneliti dalam pembangunan Nagari Banai guna untuk menunjang kebutuhan pembangunan Nagari ditahun yang akan datang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Perencanaan Wilayah dan Kota
Depositing User: Heltree Ivatureza
Date Deposited: 31 May 2021 04:06
Last Modified: 31 May 2021 04:06
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/3840

Actions (login required)

View Item View Item