TINJAUAN ULANG JEMBATAN BOX GIRDER BETON BERTULANG GEOMETRIK LENGKUNG HORIZONTAL (STUDI KASUS: JEMBATAN RAMP C2 SEKSI 1A RUAS TOL SERPONG-BALARAJA)

Fadjrina, L. Hakim and Khadavi, Khadavi and Robby, Permata (2021) TINJAUAN ULANG JEMBATAN BOX GIRDER BETON BERTULANG GEOMETRIK LENGKUNG HORIZONTAL (STUDI KASUS: JEMBATAN RAMP C2 SEKSI 1A RUAS TOL SERPONG-BALARAJA). Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
Cover FADJRINA L. HAKIM.pdf

Download (692kB)
[img] Text
Abstrak FADJRINA L. HAKIM.pdf

Download (164kB)
[img] Text
BAB I FADJRINA L. HAKIM.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB II - V FADJRINA L. HAKIM.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
BAB VI FADJRINA L. HAKIM.pdf

Download (587kB)
[img] Text
Daftar Pustaka FADJRINA L. HAKIM.pdf

Download (270kB)

Abstract

Jembatan Ramp C2 Seksi 1A merupakan bagian dari Ruas Tol Serpong-Balaraja yang membentang sepanjang 128 m. Jembatan ini merupakan tipe jembatan box girder beton bertulang dengan geometrik lengkung horizontal terdiri dari 4 pilar dan kedua ujungnya bertumpu pada 2 abutment. Tinjauan ulang jembatan ini didasari oleh perencanaan awal jembatan yang mengacu pada Standard Pembebanan RSNI T-02- 2005, kemudian ditinjau ulang dengan menggunakan Standard Pembebanan Jembatan (SNI 1725-2016). Perbedaan dari kedua standard ini adalah terhadap nilai faktor pembebanan gaya sentrifugal dari 0,79 menjadi 1,3. Prosedur perencanaan meliputi analisa kondisi ultimate pada struktur atas dan juga analisa struktur pilar pada jembatan. Dari hasil analisa kondisi ultimate nilai kapasitas lentur yang terjadi pada penampang box girder sesuai dengan syarat dan ketentuan dimana nilai ØMn(52941,9 kN m) besar dari Mu(31924 kN m) dan pada kapasitas geser didapatkan ØVn(6878,62 kN) besar dari Vu(5983,1 kN). Untuk analisa struktur pilar deformasi yang terjadi Δ(0.002 m) kecil dari deformasi izin Δa(0.12 m). Kata kunci: Box Girder, SNI 1726-2016, Gaya Sentrifugal, Pilar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil
Depositing User: Heltree Ivatureza
Date Deposited: 29 Sep 2021 04:10
Last Modified: 30 Sep 2021 03:23
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/6761

Actions (login required)

View Item View Item