ANALISIS PENGARUH KONSUMSI ENERGI, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN EKSPOR TERHADAP EMISI CO2 DI INDONESIA

Annisa, Musri and Kasman Karimi, Kasman (2022) ANALISIS PENGARUH KONSUMSI ENERGI, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN EKSPOR TERHADAP EMISI CO2 DI INDONESIA. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (193kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (117kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (191kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (186kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (106kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (96kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (183kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (116kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui perkembangan konsumsi energi, pertumbuhan ekonomi dan ekspor terhadap emisi Co2 dengan konsumsi energi yang menggunakan teknologi tidak ramah lingkungan khususnya di negara berkembang telah meningkatkan emisi gas rumah kaca. Setiap gas rumah kaca mempunyai potensi pemanasan global (Global Warming Potential) yang diukur secara relatif berdasarkan emisi Co2. Emisi karbon dioksida berasal dari pembakaran bahan bakar fosil dan pembuatan semen. Energi bersih adalah energi non-karbohidrat yang tidak menghasilkan karbondioksida Penelitian ini menggunakan metodologi regresi linear berganda pada tahun 2000-2019, data yang digunakan adalah data sekunder. Variabel dependen yaitu Emisi Co2 dan variabel independen yaitu Konsumsi Energi, Pertumbuhan Ekonomi dan ekspor dengan sumber data berasal dari world bank indicator dan BPS Indonesia tahun 2000-2019. Hasil ditemukan bahwa konsumsi energi berpengaruh positif dan signifikan terhadap emisi Co2, pertumbuhan ekonomi berpengaruh terhadap emisi Co2, Ekspor berpengaruh positif signifikan terhadap emisi Co2. Uji F memperlihatkan bahwa hasi regresi di atas menunjukan nilai probabilitas F sebesar 0,000000 < 0,05 sehingga dapat di simpulkan secara bersama variabel konsumsi energi (X1), pertumbuhan ekonomi (X2) dan ekspor (X3) berpengaruh terhadap variabel emisi Co2. Nilai R2 sebesar 0,987791. Artinya variasi naik turunnya emisi co2 dapat dijelaskan oleh masing-masing variabel konsumsi energi (LX1), pertumbuhan ekonomi (LX2) dan ekspor (LX3) sebesar 98,77% sedangkan sisanya 1,23% dijelaskan oleh variabel lainnya di luar model penelitian ini. Kata Kunci :Emisi Co2, Konsumsi Energi, Pertumbuhan Ekonomi Dan Ekspor.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: EP FEB
Date Deposited: 08 Mar 2022 08:45
Last Modified: 08 Mar 2022 08:45
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/7654

Actions (login required)

View Item View Item