PENGARUH DANA PIHAK KETIGA, RISIKO KREDIT DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS BANK KONVENSIONAL (STUDI KASUS PADA BANK KONVENSIONAL GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2016-2021)

Sinya, Dirmayanti and Nailal, Husna (2022) PENGARUH DANA PIHAK KETIGA, RISIKO KREDIT DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS BANK KONVENSIONAL (STUDI KASUS PADA BANK KONVENSIONAL GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2016-2021). Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
Cover, dll.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB Pendahuluan.pdf

Download (627kB)
[img] Text
BAB Kesimpulan & Daftar Pustaka.pdf

Download (250kB)
[img] Text
Fullteks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dana pihak ketiga, risiko kredit, likuiditas terhadap profitabilitas bank konvensional (studi kasus pada bank konvensional go public di bursa efek Indonesia periode 2016-2021). Pengambilan sampel pada penelitian ini adalah sampel jenuh. Sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 34 perusahaan pada bank konvensional. Metode penelitian ini menggunakan analisis linear berganda namun terlebih dahulu data harus melewati uji asumsi klasik. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa risiko kredit tidak berpengaruh terhadap profitabilitas, sedangkan dana pihak ketiga dan likuiditas berpengaruh terhadap profitabilitas. Kata Kunci: Dana Pihak Ketiga, Risiko Kredit, Likuiditas, Profitabilitas

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Manajemen FEB
Date Deposited: 01 Aug 2022 01:38
Last Modified: 01 Aug 2022 01:38
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/8777

Actions (login required)

View Item View Item