PERAN ORANG TUA DALAM PENCEGAHAN KENAKALAN REMAJA DI KELURAHAN KUBU MARAPALAM KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG

WAHYUNI, WAHYUNI and Muslim, Muslim (2022) PERAN ORANG TUA DALAM PENCEGAHAN KENAKALAN REMAJA DI KELURAHAN KUBU MARAPALAM KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
i-COVER.pdf

Download (67kB)
[img] Text
ii-BAB PENDAHULUAN-1.pdf

Download (82kB)
[img] Text
iii- BAB KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (85kB)
[img] Text
iv FULLTEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

PERAN ORANG TUA DALAM PENCEGAHAN KENAKALAN REMAJA DI KELURAHAN KUBU MARAPALAM KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG Wahyuni1, Muslim1 1Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta E-mail: wahyunijan20@gmail.com ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran orang tua dalam pencegahan kenakalan remaja dan factor-faktor yang menyebabkan terjadinya kenakalan remaja, di Kelurahan Kubu Marapalam. Dimana terjadinya perilaku seks bebas dan mabuk-mabukan di kalangan remaja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan analisis deskriptif, yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah orang tua dan remaja. Untuk orang tua terdapat 1277 populasi dengan 93 responden, dan untuk remaja terdapat 1227 populasi dengan 92 responden. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan beberapa instrument penelitian untuk mengumpulkan data, yaitu: Instrument yang digunakan adalah kuesioner (angket), lembar wawancara, lembar observasi, dan dokumentasi. Untuk menunjang perolehan data secara kualitatif.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa semua orang tua dan lembaga masyarakat memiliki peran penting dalam pencegahan kenakalan remaja. Langkah yang dilakukan oleh orang tua dan lembaga masyarakat dalam pencegahan kenakalan remaja seperti melakukan pembinaan melalui ketua karang taruna dan melibatkan tokoh agama dan kepala adat, memberikan pengertian pelajaran tentang seks bebas dan dampak negatifnya kepada seluruh kaum remaja dan akibat seks diluar nikah serta diperlakukan hukuman adat seperti denda atau sita harta dan ladang. Kendala yang dihadapi dalam menangani kenakalan remaja seperti tidak terjalinnya Kerjasama antara pemerintah dan masyarakat seperti penjualan miras yang bebas. Kata Kunci: Kenakalan Remaja, Seks Bebas dan Mabuk-mabukan THE ROLE OF PARENTS IN THE PREVENTION OF DRUNK YOUTH IN KUBU MARAPALAM VILLAGE LUBUK BEGALUNG DISTRICT PADANG CITY Wahyuni1, Muslim1 1Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta E-mail: wahyunijan20@gmail.com ABSTRACT This study aims to determine the role of parents in preventing juvenile delinquency and the factors that cause juvenile delinquency, in Kubu Marapalam Village. Where the occurrence of free sex and drunken behavior among teenagers. This type of research is a qualitative research with descriptive analysis, the population in this study are parents and adolescents. For parents there are 1277 populations with 93 respondents, and for adolescents there are 1227 populations with 92 respondents. In this study, researchers used several research instruments to collect data, namely: The instruments used were questionnaires (questionnaires), interview sheets, observation sheets, and documentation. To support the acquisition of qualitative data. The results of this study indicate that all parents and community institutions have an important role in preventing juvenile delinquency. Steps taken by parents and community institutions in preventing juvenile delinquency such as conducting coaching through youth leaders and involving religious leaders and traditional leaders, providing understanding of lessons about free sex and its negative impact on all teenagers and the consequences of sex outside of marriage and being treated with customary punishments. such as fines or confiscation of property and fields. Obstacles faced in dealing with juvenile delinquency such as the absence of cooperation between the government and the community such as the sale of free alcohol. Keywords: Juvenile Delinquency, Free Sex and Drunkenness

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Depositing User: PPKn FKIP
Date Deposited: 04 Aug 2022 02:36
Last Modified: 04 Aug 2022 02:36
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/9122

Actions (login required)

View Item View Item