ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN RUMAH POHON ABDUL CAFE NGARAI SIANOK DI KOTA BUKITTINGGI DENGAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA)

Putri, Alysa and Lindawati, Lindawati and Mery, Trianita (2020) ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN RUMAH POHON ABDUL CAFE NGARAI SIANOK DI KOTA BUKITTINGGI DENGAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA). Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 COVER.pdf

Download (23kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 ABSTRAK.pdf

Download (15kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 BAB I.pdf

Download (72kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (136kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (106kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (133kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 BAB V.pdf

Download (16kB)
[img] Text
93 PUTRI ALISYA 1510011211025 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (10kB)

Abstract

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN RUMAH POHON ABDUL CAFE NGARAI SIANOK DI KOTA BUKITTINGGI DENGAN METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) Putri Alysa1, Linda Wati2, Mery Trianita3 JurusanManajemen, FakultasEkonomi&BisnisUniversitas Bung Hatta E-mail: p.alysa30@gmail.com E-mail P1: L11nda@yahoo.co.id E-mail P2: merytrianita@yahoo.com ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan. Untuk menciptakan kepuasan tentu harus terjadi keseimbangan antara tingkat kepentingan atau harapan dan kinerja. Oleh sebab itu penelitian ini bertujuan untuk mengukur tingkat kepuasan pengunjung cafe dan kesesuaian antara kinerja pelayanan dengan harapan pengunjung cafe. Objek yang digunakan adalah Rumah Pohon Abdul Cafe Ngarai Sianok di Kota Bukittinggi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari penyebaran kusioner dan sekunder melalui data pengunjung Rumah Pohon Abdul Cafe Ngarai Sianok di Kota Bukittinggi pada bulan Januari hingga Juli 2018. Dalam menganalisis data penelitian ini digunakanImportance Performance Analysis (IPA). Berdasarkan analisis yang telah dilakukan teridentifikasi sebaiknya pihak Rumah Pohon Abdul Cafe memperhatikan pada kuadran A dan ditingkatkan kinerjanya, selanjutnya mempertahankan kinerja atribut pada kuadran B yang dianggap sudah memenuhi harapan konsumen Tetapi pada atribut karyawan menguasai tipe menu, dinilai kurang puas oleh pengunjung cafe dan dapat dipertimbangkan kembali oleh pihak cafe dalam mempertahankan kinerja pada atribut tersebut. Kemudian melakukan peninjauan ulang dikemudian hari terhadap atribut kuadran C yang dianggap tidak penting dan kinerjannya tidak istimewa bagi pengunjung cafe dan Pada kuadran D yang dianggap sudah cukup tidak perlu dirasakan berlebihan oleh konsumen atau mengurangi kinerja yang dirasakan. Kata Kunci : Kepuasan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Sri Erlita
Date Deposited: 18 Sep 2020 06:26
Last Modified: 18 Sep 2020 06:26
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/1079

Actions (login required)

View Item View Item