PENGARUH MODELKOOPERATIFTIPEMAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS V DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SDN 01 BATANG ANAI KABUPATENPADANG PARIAMAN

Tri, Gustina and Yetty, Morelent and M., Tamrin (2017) PENGARUH MODELKOOPERATIFTIPEMAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS V DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SDN 01 BATANG ANAI KABUPATENPADANG PARIAMAN. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
cover-bab I.pdf

Download (273kB)
[img] Text
BAB V- DP.pdf

Download (180kB)
[img] Text
full teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk, mengetahui pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar membaca siswa kelas V dalam pembelajaran Bahasa Indonesia melalui model Kooperatif tipe Make A Match di SDN 01 Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. Metode Penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen dengan populasi seluruh siswa kelas V SDN 01 Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman yang terdiri dari 2 kelas. Penentuan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling. Untuk menganalisis membaca digunakan teori Dalman (2014). Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil belajar membaca siswa pada pembelajaran Bahasa Indonesia antara penerapan model pembelajaran Make A Match dengan hasil belajar siswa pada pelajaran Bahasa Indonesia penerapan pembelajaran konvensional. Hal ini dapat dilihat dari perolehan rata-rata nilai pretest bahasa Indonesia kelaseks perimen 75,45 dan kelas kontrol 69,54. Nilai rata-rata Posttest 87,39dan kelas kontrol 80,24 dari hasil uji hipotesis menggunakan uji-t dengan t������= 2,412 dan t� ��= 1,67 pada tarafnyata α 0,05 dengan dk adalah 64, dengan demikian hipotesis dapat diterima. Maka dapat disimpulkan, model pembelajaran Make A Match berpengaruh terhadap hasil belajar membaca siswa pada pembelajaran Bahasa Indonesia kelas V SDN 01 Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. Kata kunci: model make a match, hasil belajar membaca.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Heltree Ivatureza
Date Deposited: 31 Jul 2023 04:03
Last Modified: 31 Jul 2023 04:03
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/14279

Actions (login required)

View Item View Item