Suci, Ananda Putri and Tienn, Immerry and Femmy, Dahlan (2017) KONFLIK PERCINTAAN TOKOH SUGA TETSUJI DALAM NOVEL KAZEMACHI NO HITO KARYA IBUKI YUKI. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
Text
5. COVER - BAB I.pdf Download (351kB) |
|
Text
5. SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Pada skripsi ini penulis menganalisis konflik percintaan tokoh Suga Tetsuji dalam novel Kazemachi no Hito karya Ibuki Yuki, karena tokoh Suga Tetsuji yang mengalami konflik dengan dua orang wanita, yaitu istri yang akan diceraikannya dan perempuan yang ia kenal saat beristirahat di Miwashi. Oleh sebab itu penulis melakukan penelitian ini menggunakan teori struktural, yaitu penokohan, latar, plot, dan konflik. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif, menggunakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data studi kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan konflik percintaan Tetsuji dengan Rika, yaitu tidak mampu memberi nafkah batin, istri berselingkuh, dan proses perceraian. Sementara, konflik percintaan Tetsuji dengan Kimiko, yaitu Tetsuji belum terbuka dan status mereka. Kata Kunci : novel, tokoh, konflik, percintaan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PN Literature (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Jepang |
Depositing User: | Erlya Wahyuni |
Date Deposited: | 01 Aug 2023 04:03 |
Last Modified: | 01 Aug 2023 04:03 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/14341 |
Actions (login required)
View Item |