ANALISA RESPON STATIK DAN DINAMIK GEDUNG PERPUSTAKAAN AKIBAT BEBAN GEMPA BERDASARKAN SNI 1726-2019

Hafiz, Mohd and Rita, Rita (2024) ANALISA RESPON STATIK DAN DINAMIK GEDUNG PERPUSTAKAAN AKIBAT BEBAN GEMPA BERDASARKAN SNI 1726-2019. Diploma thesis, Bung Hatta University.

[img] Text
cover, halaman pengesahan, abstrak, daftar isi dan bab pendahuluan.pdf

Download (570kB)
[img] Text
bab kesimpulan saran dan daftar pustaka.pdf

Download (20kB)
[img] Text
fullteks Tugas Akhir.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Tingginya resiko terjadinya gempa menyebabkan banyaknya batasan dalam dibangunnya gedung tingkat tinggi di Kota Padang. Untuk melihat respon struktur ini dapat menggunakan metode Statik dan Dinamik. Sebagian peneliti mengatakan bahwa analisa statik lebih efisien digunakan dalam melihat respon struktur tingkat tinggi. Namun penelitian lain mengatakan bahwa analisa statik kurang persisi dan terdapat faktor lain yang menyebabkan Analisa statik ini kurang efisien. Oleh sebab itu, penulis menganalisis respon struktur ini akibat beban gempa berdasarkan SNI 1726-2019. Penelitian ini dilakukan dengan membandingkan antara analisa statik dengan dinamik berdasarkan hasil displacement dan base shear. Setelah dilakukan perbandingan dan pembahasan, penelitian ini mendapatkan hasil analisa dinamik lebih efisien diterapkan dalam melihat respon struktur tingkat tinggi. Didapatkan hasil displacement dan base shear analisa dinamik sebesar 94% dan 81% dari analisa statik sebesar 6% dan 19%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil
Depositing User: Teknik Sipil FTSP
Date Deposited: 25 Mar 2024 05:03
Last Modified: 25 Mar 2024 05:03
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/19838

Actions (login required)

View Item View Item