PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK, PELAYANAN, PERSONALIA, SALURAN DAN CITRA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MASKAPAI PENERBANGAN PT. GARUDA INDONESIA DI KOTA PADANG

One Sugita, One Sugita and Mukhtar, Mukhtar and Zeshasina Rosha S.E, MSi, Zeshasina Rosha S.E, MSi (2015) PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK, PELAYANAN, PERSONALIA, SALURAN DAN CITRA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MASKAPAI PENERBANGAN PT. GARUDA INDONESIA DI KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
1 COVER.doc

Download (65kB)
[img] Text
2 TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.doc

Download (32kB)
[img] Text
3 P E R N Y A T A A.docx

Download (19kB)
[img] Text
4 LEMBAR PERSEMBAHAN.doc

Download (37kB)
[img] Text
5 ABSTRAK.docx

Download (20kB)
[img] Text
6 KATA PENGANTAR.doc

Download (32kB)
[img] Text
7 DAFTAR ISI, TABEL & GAMBAR.doc

Download (56kB)
[img] Text
8 BAB I - III.doc

Download (272kB)
[img] Text
9 BAB IV -V.docx

Download (105kB)
[img] Text
10 DAFTAR PUSTAKA.doc

Download (32kB)

Abstract

PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK, PELAYANAN, PERSONALIA, SALURAN DAN CITRA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN MASKAPAI PENERBANGAN PT. GARUDA INDONESIA DI KOTA PADANG One Sugita1, Yulihar Mukhtar1, Zeshasina Rosha1 1JurusanManajemen, FakultasEkonomiUniversitas Bung Hatta E-mail : onne.sagita@yahoo.com , yul_mukhtar@yahoo.com , zeshasina@yahoo.com ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh diferensiasi produk, pelayanan, personalia, saluran dan citra terhadap kepuasan pelanggan maskapai penerbangan PT. Garuda Indonesia di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini adalah 120 orang pelanggan maskapai penerbangan PT. Garuda Indonesia di Kota Padang dengan rute penerbangan Padang-Jakarta. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data primer melalui penyebaran kuesioner. Metode analisa data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Uji hipotesis dengan menggunakan uji T-test statistik untuk membuktikan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara parsial atau individu. Hasil penelitian ini menemukan bahwa diferensiasi produk, pelayanan dan personalia berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Sementara diferensiasi saluran dan citra berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan Maskapai Penerbangan PT. Garuda Indonesia di Kota Padang. Selanjutnya disarankan pada perusahaan Maskapai Penerbangan PT. Garuda Indonesia memperhatikan dan meningkatkan diferensiasi produk, pelayanan, personalia, saluran, citra, kepuasan pelanggan. Kata Kunci : diferensiasi produk, pelayanan, personalia, saluran, citra, kepuasan pelanggan   THE EFFECT OF PRODUCT DIFFERENTIATION, SERVICE, PERSONNEL, CHANNEL AND IMAGE OF AIRLINE CUSTOMER SATISFACTION PT. GARUDA INDONESIA IN PADANG One Sugita1, Yulihar Mukhtar1, Zeshasina Rosha1 1 Department of Management, Faculty of Economics, University of Bung Hatta E-mail : onne.sagita@yahoo.com , yul_mukhtar@yahoo.com , zeshasina@yahoo.com ABSTRACT This study aims to determine the effect of product differentiation, service, personnel, channel and image of airline customer satisfaction PT. Garuda Indonesia in Padang. The sample in this study was 120 airline customers PT. Garuda Indonesia in Padang route Padang-Jakarta flights. The sampling technique is purposive sampling. The type of data used are primary data through questionnaires. Data analysis method used is multiple linear regression analysis. Test the hypothesis by using test T-test statistics to demonstrate the influence of the independent variables on the dependent variable partially or individual. Results of this study found that the differentiation of products, services and personnel positive and significant impact on customer satisfaction. While differentiation and image channels and no significant positive effect on customer satisfaction PT Airlines. Garuda Indonesia in Padang. Furthermore, the company advised PT Airlines. Garuda Indonesia attention and increase differentiation of products, services, personnel, channel, image, customer satisfaction. Keywords: differentiation of products, services, personnel, channel, image, customer satisfaction

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: iswandi ubh
Date Deposited: 05 Nov 2024 03:38
Last Modified: 05 Nov 2024 03:38
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/23364

Actions (login required)

View Item View Item