ANALISIS FAKTOR CONTRACT CHANGE ORDER (CCO) TERHADAP WAKTU PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI JALAN DAN JEMBATAN DI KABUPATEN PASAMAN BARAT

BAMBANG, SUMARSONO (2021) ANALISIS FAKTOR CONTRACT CHANGE ORDER (CCO) TERHADAP WAKTU PELAKSANAAN PROYEK KONSTRUKSI JALAN DAN JEMBATAN DI KABUPATEN PASAMAN BARAT. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) COVER.pdf

Download (212kB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) ABSTRAK.pdf

Download (188kB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) BAB V.pdf

Download (371kB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
8 BAMBANG SUMARSONO (1110018312027) BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Banyak faktor yang mempengaruhi terjadinya Contract Change Order (CCO) baik dari aspek internal ataupun eksternal. Dengan seringnya terjadinya Contract Changer Order (CCO) pada suatu pelaksanaan proyek dapat berpengaruh kepada waktu pelakanaan dan penyelesaian proyek itu sendiri. Dari 42 paket jalan dan jembatan di Kabupaten Pasaman Barat, 40 paket kegiatan terjadi Contract Change Order, masing-masing kegiatan yaitu di tahun 2017 sebanyak 12 (30%) kegiatan, tahun 2018 sebanyak 15 (37,5%) kegiatan dan tahun 2019 (23,5%) sebanyak 13 kegiatan. Dari hasil identifikasi diperoleh faktor yang menjadi penyebab terjadinya Contract Change Order (CCO) pada proyek jalan dan jembatan di Kabupaten Pasaman Barat, yaitu faktor Desain, Kontrak, Perubahan, Teknis, Kebijakan, Pelaksanaan, Manajerial, Jadwal dan Eksternal. Dari faktor-faktor tersebut setelah dilakukan analisis faktor diperoleh bahwa variabel-variabel dalam penelitian memiliki kontribusi terhadap Contract Change Order (CCO) sebesar 71,180%, sedangkan penyebab dominan terjadinya Contract Change Order (CCO) pada proyek jalan dan jembatan di Kabupaten Pasaman Barat adalah faktor Perubahan dan Kebijakan dengan % of Variance sebesar 35,219%. Hal ini dikarenakan dengan sering terjadinya perubahan baik dari desain yang menyesuaikan kondisi existing lapangan dan adanya kebijakankebijakan yang lambat diputuskan sehingga dalam proses Contract Change Order (CCO) juga menjadi terhambat sehingga hal ini berpengaruh kepada waktu pelaksanaan proyek. Kata kunci : Contract Change Order, Faktor Perubahan dan Kebijakan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Program Pascasarjana > Magister Teknik Sipil
Depositing User: Hermanto Hermanto
Date Deposited: 19 Feb 2021 07:49
Last Modified: 19 Feb 2021 07:49
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/2897

Actions (login required)

View Item View Item