PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN DAN PROSES PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA PURWA CARAKA MUSIK STUDIO PADANG

Qori, Fadhillah Nurman and Mery, Trianita and Irda, Irda (2021) PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN DAN PROSES PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA PURWA CARAKA MUSIK STUDIO PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (549kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (163kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (408kB)
[img] Text
BAB II-IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (906kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (169kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (280kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini menguji hubungan antara pengaruh kepercayaan, kualitas pelayanan dan proses pelayanan terhadap kepuasan siswa purwa caraka musik studio Padang. Responden dalam penelitian ini adalah siswa purwa caraka musik studio Padang. Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling dengan jumlah responden sebanyak 80 orang. Pengumpulan data primer menggunakan kuesioner dan pengumpulan data sekunder menggunakan survey terhadap siswa yang belajar di purwa caraka music studio. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa, kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa dan proses pelayanan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa pirwa caraka music studio. Kata kunci : kepercayaan,kualitas pelayanan,proses pelayanan, kepuasan siswa

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Erlya Wahyuni
Date Deposited: 16 Apr 2021 07:42
Last Modified: 16 Apr 2021 07:42
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/3267

Actions (login required)

View Item View Item