PROTOTYPE PENERAPAN MAINTANANCE FREE PADA INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH DOMESTIK

Jody, Prianto and Eddy, Soesilo (2022) PROTOTYPE PENERAPAN MAINTANANCE FREE PADA INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH DOMESTIK. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
COVER JODY PRIANTO.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (65kB)
[img] Text
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (75kB)
[img] Text
SKRIPSI Maintanance free IPAL JODY PRIANTO 1810017111015.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pada prototype penerapan maintanance free pada instalasi pengolahan air limbah domestik, perancangan yang saya buat dapat mengurangi atau mereduksi limbah domestik yang aman dan dapat mencapai baku mutu lingkungan yang sesuai. Dikarenakan, Indonesia menempati peringkat ketiga negara yang memiliki sanitasi terburuk atatu tidak layak, sementara peringkat pertama ditempati India dan peringkat kedua Tiongkok. Dengan perancagan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) berbasis microcontroller dan I-scada yang saya rancang, merupakan salah satu sistem terstruktur yang dirancang untuk mereduksi limbah biologis maupun kimiawi sehingga dapat dibuang pada saluran air buangan, dan memungkinkan air dapat digunakan pada aktivitas yang lain. Microcontroller yang digunakan yaitu Arduino Mega, Pada pengolahan IPAL Domestik ini pengoperasiannya dilakukan secara otomatis,yang dimana IPAL tersebut tanpa adanya perawatan (maintanance free), dengan pengontrolan celenoid valve electronic dan motor-motor pompa dengan penarapan teknologi I-SCADA sehingga dapat memudahkan operasi dan maintenance (O&M),serta dapat dipantau dan dikontrol dari jarak jauh,dan tercapainya baku mutu lingkungan yang memudahkan pelaporan kepada pihak manajement.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro
Depositing User: Teknik Elektro FTI
Date Deposited: 15 Aug 2022 02:04
Last Modified: 15 Aug 2022 02:04
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/10485

Actions (login required)

View Item View Item