ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PETANI GAMBIR (Studi Kasus Nagari Siguntur Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan)

Rona Rio Akbar, Rona Rio Akbar and Erni Febrina Harahap, Erni Febrina Harahap and Firdaus, Firdaus (2018) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PETANI GAMBIR (Studi Kasus Nagari Siguntur Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan). Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
SKRIPSI ASLI FULL RONA RIO AKBAR.docx
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PETANI GAMBIR (Studi Kasus Nagari Siguntur Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan) Rona Rio Akbar, Erni Febrina Harahap 1, Firdaus Sy 2 Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Bung Hatta Email : ronario.a@yahoo.com, erni_fh@yahoo.co.id firdaus@bunghatta.ac.id, ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan bagaimana pendidikan, usia, upah dan pengalaman kerja berpengaruh terhadap produktivitas tenaga kerja petani gambir di Nagari Siguntur Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan. Gambir merupakan salah satu komoditas andalan di Kecamatan Koto XI Tarusan dengan menempati urutan pertama berdasarkan luas lahan menurut penggunaan. Jumlah sampel yang diambil adalah 52 orang tenaga kerja petani gambir. Teknik sampling yang digunakan adalah random sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upah dan usia signifikan mempengaruhi produktivitas tenaga kerja petani gambir, sedangkan pendidikan dan pengalaman kerja tidak signifikan terhadap produktivitas tenaga kerja petani gambir. Kata kunci : Produktivitas Tenaga Kerja Petani Gambir, Pendidikan, Usia, Upah, Pengalaman Kerja. ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PETANI GAMBIR (Studi Kasus Nagari Siguntur Kecamatan Koto XI Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan) Rona Rio Akbar, Erni Febrina Harahap 1, Firdaus Sy 2 Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Bung Hatta Email : ronario.a@yahoo.com, erni_fh@yahoo.co.id firdaus@bunghatta.ac.id, ABSTRACT The purpose of this research aims for to prove how eduction, ege, wage and work experience effect to labour productivity of gambir farmers in Nagari Siguntur subdistrict Koto XI Tarusan South Pesisir. Gambir is the one mainstays commodities in Koto XI district Tarusan by plecing first order based on land area according to usage. Sampling technique used is random sampling. The method used in this research is multiple linear regression. The results of this research indicate that wage and age significantly affect labour productivity gambir farmers, while education and work experience is not significant to the labour productivity gambir farmers. Key words : Labour Productivity Gambir Farmer, Eduction, Age, Wage, Work Experience.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: iswandi ubh
Date Deposited: 28 Feb 2023 07:06
Last Modified: 28 Feb 2023 07:06
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/11143

Actions (login required)

View Item View Item