UJI EFEKTIVITAS GAMBIR (UncariagambirRoxb) TERHADAP IKAN MAS (Cyprinuscarpio L.) YANG TERINFEKSI BAKTERI Aeromonashydrophila

FACHRI, AHMAD and Elfrida, Elfrida and Nawir, Muhar (2020) UJI EFEKTIVITAS GAMBIR (UncariagambirRoxb) TERHADAP IKAN MAS (Cyprinuscarpio L.) YANG TERINFEKSI BAKTERI Aeromonashydrophila. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 COVER.pdf

Download (19kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 ABSTRAK.pdf

Download (11kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 BAB I.pdf

Download (37kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (139kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (55kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (16kB)
[img] Text
21. FACHRI AHMAD 1510016111017 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (24kB)

Abstract

Penelitianinidilaksanakanselama 21 hari, daribulanJuni-Juli 2019, di BalaiKarantinaIkandanPengendalianMutu (BKIPM) StasiunKarantinaIkanKelas I Minangkabau Padang, Sumatera Barat. TujuandaripenelitianiniadalahuntukmengetahuiefektivitasdariGambir (UncariagambirRoxb) untukmengobatiIkan Mas (CyprinuscarpioL.) yang terinfeksibakteriAeromonashydrophila, sertamelihatdanmengamatikelangsunganhidupIkan Mas. Metodepenelitian yang digunakanadalahmetodeeksperimendanmenggunakan RAL (RancanganAcakLengkap) dengan3perlakuandan 3 kali ulangan. Perlakuan A: perendamanIkanMas yangterinfeksibakteriAeromonashydrophiladenganlarutanGambir 2000 ppm, Perlakuan B: perendamanIkan Mas yang terinfeksibakteriAeromonashydrophiladenganlarutanGambir 3000 ppm, Perlakuan C: perendamanIkan Mas yang terinfeksibakteriAeromonashydrophiladenganlarutanGambir 4000 ppm. Dari hasilpengamatan yang dilakukan, perbedaankonsentrasike3larutanGambirberpengaruhpadapenyembuhanlukapadatubuh ikan. KelangsunganhidupIkan Mas (setelahdirendamselama 30 menitdenganmasing- masinglarutan)tertinggiadalahpadaperlakuan B yaitusebesar 100%, dan yang keduaperlakuan D sebesar 66,66%, sedangkanpadaperlakuan C tingkatkelangsunganhidupIkan Mas hanyasebesar 43,33%. Perendamandengankonsentrasi2000 ppm (perlakuan B), dapatmenyembuhkanlukaakibatseranganbakteriAeromonashydrophila, inidikarenakankandunganKatekindan Tannin padaGambirtersebutcukup efektif. Sedangkanpadaperlakuan C dan D yang tingkatkelangsunganhidupikanlebihrendahdibandingkanperlakuan B. DikarenakankondisitubuhIkan Mas yang terserangbakteriAeromonashydrophilamenyebabkanpendarahanpada organ pernafasan yang mengakibatkanikanmenjadikesulitanbernafasdanakhirnyamati. Berdasarkananalisisvarian (Sidikragam) terjadiperbedaanantaraperlakuan yang mana Fhitung4.595>Ftabel3.40padatarifkepercayaan 95% iniberartiterdapatpengaruhperlakuan HI diterima H0 ditolak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Budidaya Perairan
Depositing User: Erlya Wahyuni
Date Deposited: 13 Oct 2020 07:58
Last Modified: 13 Oct 2020 07:58
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/1287

Actions (login required)

View Item View Item