PERENCANAAN ULANG BENDUNG SUNGAI KOTO MAMBANG SICINCIN KABUPATEN PADANG PARIAMAN

Alfian, Sanggoeno (2021) PERENCANAAN ULANG BENDUNG SUNGAI KOTO MAMBANG SICINCIN KABUPATEN PADANG PARIAMAN. Other thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
1. Lembar Pengesahan Daftar Isi.pdf

Download (220kB)
[img] Text
2. Saran dan Kesimpulan.pdf

Download (114kB)
[img] Text
3. Tugas Akhir Sanggoeno Alfian (16-058).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Bendung adalah pembatas yang dibangun melintasi sungai yang bdibangun untuk mengubak karakteristik baliran sungai. Dalam banyak kasus,bendung merupakan sebuah kontruksi yang jauh lebih kecil yang menyebabkan air menggenang membentuk kolam tetapi mampu melewati bagian atas bendung.bendung mengizinkan air meluap melewati bagian atasnya sehingga aliran air tetap ada dan dalam debit yang sama bahkan sebalum sungai dibendung.bendung bermaanfaat untuk mencegah banjir,mengukur debit singai,dan meperlambat aliran sungai sehingga menjadikan sungai lebih mudah dilalui. Salah satu sektor perekonomian masyarakat sumatera barat adalah pertanian.Dalam rangka pengelolaan irigasi untuk pengairan sawah perlu didukung sarana dan prasaran irigasi yang memadai, agar mencapai program tersebut,program pengembangan suatu pertanian khusunya irigasi di sungai Koto Mambang Sicincin ,Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat.Analisis debit banjir rencana dihitung dengan Metode Hasper,Metode Mononobe, Metode Weduwen, Metode Rasiona.Perhitungan hujan rencana priode ulang tertentu menggunakan distribusi Normal, Gumbel, Log Normal, Log Pearson Tipe III.Di uji dengan Uji Chi Kuadrat dan Uji smirnov kolmogorof. Kata kunci : Bendung, Hidrolis,Kestabilan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil
Depositing User: Teknik Sipil FTSP
Date Deposited: 27 Sep 2023 01:10
Last Modified: 27 Sep 2023 01:10
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/16627

Actions (login required)

View Item View Item