ASPEK EKOLOGI HABITAT PENELURAN PENYU DI PULAU PANDAN TWP PULAU PIEH DAN LAUT SEKITARNYA KECAMATAN PADANG UTARA SUMATERA BARAT

IBNU ULYA, IBNU and Harfiandri, Damanhuri (2024) ASPEK EKOLOGI HABITAT PENELURAN PENYU DI PULAU PANDAN TWP PULAU PIEH DAN LAUT SEKITARNYA KECAMATAN PADANG UTARA SUMATERA BARAT. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
i.COVER, HALAMAN PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI DAN PENDAHULUAN .pdf

Download (294kB)
[img] Text
ii. BAB KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (115kB)
[img] Text
iii. FULLTEKS SKRIPSI .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (735kB)

Abstract

ABSTRACT Penyu merupakan salah satu hewan perairan laut yang hidupnya mulai dari perairan laut dalam sampai perairan laut dangkal. Terkadang penyu berada di daerah pantai dan biasanya daerah pantai tersebut digunakan untuk bertelur. Lokasi bertelurnya penyu laut yaitu kawasan pantai pasir dengan kemiringan relatif landai. Pulau Pandan adalah sebuah pulau yang menjadi salah satu habitat peneluran peyu, secara administrasi masuk dalam Kecamatan Padang Barat, Kota Padang, dengan posisi geografis pulau terletak pada koordinat 00°56'58" LS dan 100°08'23" BT. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kondisi ekologi habitat peneluran penyu dan menganalisis karakter pendukung dilokasi peneluran di Pulau Pandan TWP Pulau Pieh dan Laut Sekitarnya Kecamatan Padang Utara Sumatera Barat. Penelitian ini menggunakan metode survey lapangan dan pengolahan data menggunakan Microsoft Excel. Berdasarkan hasil idetifikasi ditemukan bahwa kondisi ekologi habitat peneluran penyu di di Pulau Pandan TWP Pulau Pieh dan Laut Sekitarnya yaitu : habitat bertelur penyu memiliki kemiringan pantai yang sesuai bagi penyu untuk mendarat dan bertelur karena memiliki kemiringan. Jenis vegetasi yang ada adalah tunas kelapa, rumput bambu, tapal kuda dan pohon ketaping. Tekstur pasir kasar yang menyebabkan penyu sulit menggali lubang untuk membuat sarang. Predator pada habitat peneluran penyu ini yaitu berupa biawak (Varanus Salvator Bivittatus), kucing (Felis Catu), kepiting (Ocypoda Sp), dan burung (Aves).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan
Depositing User: PSP FPIK
Date Deposited: 05 Sep 2024 07:28
Last Modified: 05 Sep 2024 07:28
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/22254

Actions (login required)

View Item View Item