ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KETERLAMBATAN PROYEK TOL PEKANBARU – DUMAI SEKSI 3 KANDIS

Iqbal, Apri Siswanto and Wardi and Embun, Sari Ayu (2020) ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KETERLAMBATAN PROYEK TOL PEKANBARU – DUMAI SEKSI 3 KANDIS. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img]
Preview
Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 COVER.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 14110015211083 ABSTRAK.pdf

Download (484kB) | Preview
[img]
Preview
Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 bab 1.pdf

Download (141kB) | Preview
[img] Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (248kB)
[img] Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (230kB)
[img] Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 bab iv.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (334kB)
[img] Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 daftar pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img]
Preview
Text
15 IQBAL APRI SISWANTO 1410015211083 bab V-1.pdf

Download (40kB) | Preview

Abstract

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KETERLAMBATAN PROYEK TOL PEKANBARU – DUMAI SEKSI 3 KANDIS Iqbal Apri Siswanto, Wardi, Embun Sari Ayu Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Bung Hatta Padang E-mail : iqbalaprisiswanto5@gmail.com, wardiubh@yahoo.co.id, embun_sariayu@ymail.com Abstrak Keterlambatan proyek disebabkan oleh pengguna jasa maupun penyedia jasa maupun pihak lain yang berdampak terhadap pelaksanaan proyek tersebut. bila keterlambatan berasal dari kontraktor (penyedia jasa), maka kontraktor biasa dikenai denda, begitu juga bila keterlambatan berasal dari pengguna jasa, maka pengguna jasa akan membayar kerugian yang ditanggung penyedia jasa, yang jumlahnya di tetapkan dalam kontrak sesuai dengan perundang- undangan yang berlaku. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor yang menyebabkan keterlambatan proyek tol pekanbaru-dumai seksi 3 kandis. Dari hasil analisis didadapat 6 faktor yang menyebabkan keterlambatan proyek diantarnya faktor faktor sumber daya dan pembebasan lahan, faktor material dan peralatan, tenaga terampil dan komunikasi, desain dan manajemen pelaksanaan kedisiplidan dan K3 dan Pengajuan termin. Faktor dominan dalam penelitian ini adalah faktor sumber daya dan pembebasan lahan yang terdiri dari 9 variabel diantaranya tidak tersedianya bahan secara cukup pasti / layak sesuai kebutuhan, kurangnya kordinasi petugas dilapangan dengan quality control, keterlambatan waktu pemesanan, tidak tersedianya alat/ peralatan kerja yang cukup memadai, keterlambatan pembiayaan oleh owner, keterlambatan pencairan oleh DIPA sulitnya pembebasan lahan masyarakat, penjadwalan yang kurang baik dari kontraktor, dan terdapat pekerjaan yang perlu di perbaiki/ di bongkar akibat kesalahan pelaksanan. Kata kunci: Keterlambatan, Sumber daya, Proyek, Kontruksi Jalan Tol Pembimbing I Pembimbing II (Dr.Ir. Wardi, M.Si) (Embun Sari Ayu, S.T.,M.T) ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KETERLAMBATAN PROYEK TOL PEKANBARU – DUMAI SEKSI 3 KANDIS Iqbal Apri Siswanto, Wardi, Embun Sari Ayu Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Bung Hatta Padang E-mail iqbalaprisiswanto5@gmail.com, wardiubh@yahoo.co.id, embun_sariayu@ymail.com Abstrak Project delays are caused by service users or service providers or others who have an impact on the implementation of the project. If the delay comes from the contractor (service provider), then the ordinary contractor is subject to fines, so if the delay comes from the user of the service, the service user will pay the loss borne by the service provider, which amount is set in the contract pursuant The purpose of this research is to analyze the factors that led to the delay of sexy Pekanbaru-Dumai Toll Project 3 Kandis. from the analusis of the results of 6 factor that led to the delay of the project in the factors of resource factor and land acquisition, material and comunication personnel, design and management of the implementation of the The dominant factor in this study is the resource factor and land acquisition consisting of 9 variables including the unavailability of the material is quite certain/worthy as needed, the lack of coordination of the officers in the field of quality control, the delay in the time of ordering, the unavailability of tools/equipment adequate work, the delay of financing by, the owner, the delay of disbursement by the difficult Not be better than the contractor, and there are jobs that need to be fixed/in unloading due to misconduct. Keywords: delays, Resources, projects, Toll road construction Pembimbing I Pembimbing II (Dr.Ir. Wardi, Msi) (Embun Sari Ayu, S.T.,M.T)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil
Depositing User: Sri Erlita
Date Deposited: 07 Jul 2020 07:58
Last Modified: 07 Jul 2020 07:58
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/256

Actions (login required)

View Item View Item