PROTOTIPE SISTEM MONITORING KEAMANAN PINTU MENGGUNAKAN FACE RECOGNITTION DAN BOT TELEGRAM BERBASIS INTERNET OF THINGS

yoska, wilanda and Arnita, Arnita (2025) PROTOTIPE SISTEM MONITORING KEAMANAN PINTU MENGGUNAKAN FACE RECOGNITTION DAN BOT TELEGRAM BERBASIS INTERNET OF THINGS. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
SKRIPSI YOSKA WILANDA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini merancang prototipe keamanan pintu berbasis internet of things menggunakan telegram, alat yang digunakan berbahan fiber. Pada penelitian ini dilakukan perancangan dan pembuatan keamanan pintu beserta rangkaian kontroler. Rangkaian kontroler terdiri dari rangkaian modul esp32-cam dan solenoid lock door. Prototipe keamanan pintu menggunakan face recognition berbahan fiber bisa digunakan dalam 1.0 m/s. Pengujian prototipe keamanan pintu menggunkan face recognition menghasilkan tegangan tertinggi sebesar 3.3 V tanpa beban. pengujian berbeban dengan buzeer, prototipe keamanan pintu menggunakan face recognition mampu mengaktifkan solenoid lock door pada kecepatan 2,0 m/s dengan tegangan 5,0 V keamanan pintu dibuat pada penelitian terdiri dari program dan kerangka. kerangka terbuat dari bahan fiber dan program menggunakan arduino IDE. Pada penelitian sebelumnya mempunyai kekurangan berupa tidak adanya sistem keamanan atau monitoring yang terpasang pada pembuka pintu otomatis dan juga control dari jarak jauh. Sebagaimana keamann mempunyai sistem untuk memonitoring areanya karena dapat menimbulkan kerugian yang sangat besar terhadap pemilik rumah atau ruangan. ESP32- CAM sebagai visualisasi serta menambahkan sistem monitoring untuk mengontrol dan memantau keamanan pintu dari jarak jauh menggunakan telegram bot. Kamera ESP32-CAM dapat menangkap gambar yang jelas di siang hari tanpa bantuan lampu sorot sedangkan pada malam hari harus dibantu dengan lampu sorot untuk hasil gambar yang jelas. Monitoring adalah proses pengumpulan dan analisis informasi berdasarkan indikator yang ditetapkan secara sistematis dan tentang kegiatan sehingga dapat dilakukan tindakan koreksi untuk penyempurnaan kegiatan. Monitoring akan memberikan informasi tentang status dan kecenderungan bahwa adanya seseorang yang sedang berada diarea tersebut dan evaluasi yang diselesaikan berulang dari waktu ke waktu.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Rekayasa Komputer dan Jaringan
Depositing User: Trkj FTI
Date Deposited: 26 Mar 2025 04:00
Last Modified: 26 Mar 2025 04:00
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/25924

Actions (login required)

View Item View Item