Ahmad, Munazir and Mirza, Zoni (2025) ANALISA PERBANDINGAN SERAPAN ENERGI PANEL SURYA TERAPUNG DENGAN PANEL SURYA TANAH TERHADAP DINAMIKA TEMPERATUR, KELEMBAPAN DAN RADIASI MATAHARI. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
![]() |
Text
COVER.pdf Download (34kB) |
![]() |
Text
I.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
II.pdf Download (153kB) |
![]() |
Text
III.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Pemanfaatan tenaga surya melalui konversi panel surya telah banyak diterapkan sebagai sumber energi alternatif karena sumbernya energi yang sangat besar serta waktunya yang panjang. Implementasi pemanfaatannya dapat dilakukan pada ruang terbuka namun hal itu membutuhkan lahan yang luas untuk mengatasi kendala tersebut maka implementasi pemasangan panel surya dapat dilakukan dengan memasang panel surya di badan air seperti lautan, danau, waduk dan kolam. Berdasarkan penempatan pemasangan panel surya panel surya terapung (di atas air) dengan panel surya tanah (di atas tanah) akan menghasilkan dinamika temperatur kerja yang berbeda sehingga berpengaruh terhadap keluaran panel surya. Pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan produksi energi listrik yang dihasilkan dari mengapung panel surya dengan panel surya di permukaan tanah panel surya. Rancangan alat ini adalah penggunaan Arduino Mega sebagai mikrokontroler yang mengintegrasikan berbagai sensor, seperti sensor suhu DHT22, sensor cahaya BH1750, serta sensor tegangan dan arus INA219, memungkinkan pemantauan suhu, intensitas cahaya matahari, tegangan, dan arus secara real-time. panel terapung menghasilkan energi sebesar 55.1 Wh, sementara panel di tanah menghasilkan 51.9 Wh. Data ini mengindikasikan bahwa panel terapung memiliki serapan energi dalam menghasilkan energi lebih tinggi dibandingkan panel yang dipasang di tanah.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro |
Depositing User: | Teknik Elektro FTI |
Date Deposited: | 11 Apr 2025 07:51 |
Last Modified: | 11 Apr 2025 07:51 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/26006 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |