PERAN KEADILAN PROSEDURAL SEBAGAI MEDIASI ANTARA JOB ANALYSIS, KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KINERJA ADVOKAT

Laurensius, Arliman S and Sefnedi, Sefnedi and Reni, Yuliviona (2022) PERAN KEADILAN PROSEDURAL SEBAGAI MEDIASI ANTARA JOB ANALYSIS, KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KINERJA ADVOKAT. Masters thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (723kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (182kB)
[img] Text
PENUTUP DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (168kB)
[img] Text
laurensius.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan pengaruh job analysis dan kepemimpinan transformasional terhadap kinerja advokat dengan keadilan prosedural sebagai variabel mediasi. Opulasi pada penelitian ini sebanyak 312 Advokat PERADI Kota Padang. jenis data yang digunakan data primer dan sekunder. Metode pengumpulan data yaitu dengan melakukan penyebaran kuisioner. Alat analisis yang digunakan pada penelitian ini menggunakan software Smart-PLS 3.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Job Analysis tidak berpengaruh terhadap kinerja advokat, kepemimpinan transformasional berpengaruh positif terhadap kinerja advokat, Job Analysis berpengaruh positif terhadap keadilan prosedural, kepemimpinan transformasional berpengaruh positif terhadap keadilan prosedural, keadilan prosedural berpengaruh positif terhadap kinerja advokat, keadilan prosedural dapat memediasi hubungan antara Job Analysis dan kinerja advokat, keadilan prosedural dapat memediasi hubungan antara kepemimpinan transformastional dan kinerja advokat pada organisasi PERADI Kota Padang.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Program Pascasarjana > Manajemen
Depositing User: Manajemen Magister
Date Deposited: 18 Aug 2022 03:28
Last Modified: 18 Aug 2022 03:30
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/10552

Actions (login required)

View Item View Item