Cilia, Yumaiza and Wirnita, Eska (2023) Peningkatan Keterampilan Membaca Pemahaman Melalui Metode Pembelajaran Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) Pada Siswa Kelas V Di SD Negeri 55 Air Pacah Padang. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
Text
COVER.pdf Download (19kB) |
|
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (411kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (149kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (164kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (280kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (148kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (12kB) |
|
Text
SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Repository staff only Download (10MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya keterampilan membaca pemahaman siswa dalam belajar dikarenakan siswa masih kurang aktif dalam proses belajar, serta masih takut, malu, dan ragu untuk mengungkapkan pendapat sehingga berdampak pada hasil belajar siswa kelas V. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan proses peningkatan keterampilan membaca pemahaman siswa melalui metode Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC). Jenis penelitian ini adalah Penelitian tindakan Kelas. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus, masing-masing siklus terdiri dari dua kali pertemuan, kemudian dilanjutkan dengan tes hasil belajar pada pertemuan kedua setiap siklus. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar observasi aktvitas guru, lembar observasi aktivitas siwa, dan tes hasil belajar siswa. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh keterampilan membaca pemahaman siswa meliputi, membaca pemahan siswa dalam kegiatan menjawab pertanyaan, dan dalam kegiatan menentukan pokok pikiran. Sedangkan nilai rata-rata ketuntasan hasil belajar siswa pada siklus I 69,31 (Cukup baik) dan meningkat pada siklus II menjadi 86,36 (Sangat baik). Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa, melalui metode Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) dapat meningkatkan keterampilan membaca pemahaman siswa dan hasil belajar siswa kelasV SD Negeri 55 Air Pacah Padang. Dengan demikian, disarankan agar guru dapat menggunakan metode Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC). Dalam pembelajaran untuk meningkatkan keterampilan membaca pemahaman.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | PGSD FKIP |
Date Deposited: | 10 Mar 2023 03:29 |
Last Modified: | 10 Mar 2023 03:29 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/12204 |
Actions (login required)
View Item |