PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIFTIPE NUMBERED HEAD TOGETHERTERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS VI DI SD NEGERI 29 ULAK KARANG UTARA PADANG

RIZKI, MULIANA MUAS and Wince, Hendri and Hidayati, Azkiya (2018) PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIFTIPE NUMBERED HEAD TOGETHERTERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS VI DI SD NEGERI 29 ULAK KARANG UTARA PADANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
COVER-BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB V- DP.pdf

Download (218kB)
[img] Text
FULL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Penelitianinibertujuanuntukmendeskripsikanpengaruhpenerapan model Numbered Head TogetherterhadaphasilbelajarIPAsiswakelasVI di SD Negeri 29 UlakKarang Utara Padang, dengan populasi keseluruhannya berjumlah60siswa. Rancanganpenelitian yang digunakanadalahRandomized Control Group Only Design dengan kelasVI BsebagaikelaseksperimendankelasVI Asebagaikelaskontrol.Analisis data hasil tes akhir dilakaukan menggunakan uji_t. Hasil penelitian menunjukan nilai rata-rata kelas eksperimen 86,25dengan ketuntasan 70 % lebih tinggi dan nilai ratarata kelas kontrol yaitu 77,00dengan ketuntasan 50 %. Berdasarkan analisisujistatistikpadataraf α = 0,05diperoleh������ = 2,447 > ������ =2,04makahipotesisH� diterima. Dapatdisimpulkanbahwaterdapatpengaruhpenerapan model Numbered Head Together terhadaphasilbelajarIPApadasiswakelasVI di SD Negeri 29 UlakKarang Utara Padang. Melihat model pembelajarankooperatiftipeNumbered Head Together memberikandampak yang positifterhadaphasilbelajarIPAsiswa, makadisarankan kepada guru agar dapatmenggunakan model pembelajaranini. Kata kunci :numbered head together, hasilbelajar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Heltree Ivatureza
Date Deposited: 24 May 2023 07:32
Last Modified: 24 May 2023 07:32
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/13733

Actions (login required)

View Item View Item