Yoga, Prasetyo and Ice, Kamela (2023) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, DISIPLIN KERJA, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PUSKESMAS SIMPANG TANJUANG NAN IV KECAMATAN DANAU KEMBAR. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
Text
COVER-BAB 1 YOGA PRASETYO.pdf Download (588kB) |
|
Text
BAB KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (381kB) |
|
Text
FULL TEKS SKRIPSI-YOGA PRASETYO.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Lingkungan kerja, Disiplin kerja, dan Motivasi kerja Terhadap Kepuasan kerja Karyawan Pada Puskesmas Simpang Tanjuang Nan IV Kecamatan Danau Kembar. Pada penelitian ini memakai desain penelitian Kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini memakai total sampling. Metode pengumpulan data melalui survei dengan menyebarkan kuisioner dengan sampel 53 responden yang diambil dari populasi yang berjumlah 53 karyawan pada Puskesmas Simpang Tanjuang Nan IV Kecamatan Danau Kembar. Metode analisis yang dipakai ialah Uji regresi linier berganda dan Uji Hipotesis. Pengolahan data dalam penelitian ini memakai program software SPSS 25. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan uji hipotesis lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan. disiplin kerja berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan. motivasi kerja berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Manajemen FEB |
Date Deposited: | 30 Aug 2023 01:54 |
Last Modified: | 30 Aug 2023 01:54 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/15184 |
Actions (login required)
View Item |