PENGARUH PENGETAHUAN WAJIB PAJAK, KESADARAN WAJIB PAJAK DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR

Veni, Yofadila and Resti Yulistia, Muslim, SE., M.Si., Ak., CA (2024) PENGARUH PENGETAHUAN WAJIB PAJAK, KESADARAN WAJIB PAJAK DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (352kB)
[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (108kB)
[img] Text
PENUTUP.pdf

Download (59kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (177kB)
[img] Text
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan wajib pajak, kesadaran wajib pajak, sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di Bukittinggi. Sejumlah 100 responden diambil sebagai sampel menggunakan metode random sampling dengan menggunakan rumus Slovin. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang diberikan kepada wajib pajak yang membayar pajak di kantor samsat Bukittinggi, Sumatera Barat. Analisis dilakukan dengan perangkat Statistic Package for the Social Science (SPSS) 16. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, Tingkat Pengetahuan wajib pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor roda dua, Kesadaran wajib pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor roda dua, Sanksi perpajakan tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Kata Kunci: Pengetahuan wajib pajak, Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Perpajakan, Kepatuhan Wajib Pajak

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Akuntansi FEB
Date Deposited: 02 Sep 2024 02:22
Last Modified: 02 Sep 2024 02:22
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/21241

Actions (login required)

View Item View Item