DETERMINAN DAN KONSEKUENSI BURNOUT (Studi kasus pada RSUD Lubuk Basung)

EDIARTA, ISRA BASTIN and Zaitul, Zailtul and AKMAL, AKMAL (2021) DETERMINAN DAN KONSEKUENSI BURNOUT (Studi kasus pada RSUD Lubuk Basung). Masters thesis, UNIVERSITAS BUNG HATTA.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (14kB)
[img] Text
bab i.pdf

Download (201kB)
[img] Text
bab ii-iv.pdf
Restricted to Registered users only

Download (646kB)
[img] Text
bab v.pdf

Download (106kB)
[img] Text
cover.pdf

Download (125kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (187kB)
[img] Text
lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan etis terhadap Burnout, Perceived Supervisor Support, General Self-efficacy, Pengaruh Perceived Supervisor Support terhadap Burnout, pengaruh General Self-efficacy terhadap Burnout, pengaruh Burnout terhadap Workaholism serta pengaruh kepemimpanan etis yang di mediasi oleh General self-efficacy dan Perceived Supervisor Support terhadap burnout pegawai RSUD Lubuk Basung. Objek penelitian adalah semua tenaga medis, keperawatan, non medis dan non keperawatan serta bagian manajemen yang bekerja pada RSUD Lubuk Basung, dengan jumlah populasi total 229 orang, penelitian ini menggunakan metode analisa data dengan menggunakan SmartPLS 3. Hasil yang diperoleh dari penelitian dimana perlakuan Burnout berhubungan negatif dan signifikan terhadap Workaholism, kepemimpinan etis berhubungan negatif dan signifikan terhadap burnout dan kepemimpinan etis berhubungan positif dan signifikan terhadap perceived supervisor support. Kata kunci: Kepemimpinan Etis, Perceived Supervisor Support, General Self Efficacy, Burnout dan Workaholism,

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Program Pascasarjana > Manajemen
Depositing User: Hermanto Hermanto
Date Deposited: 17 Jun 2021 07:49
Last Modified: 17 Jun 2021 07:49
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/4209

Actions (login required)

View Item View Item