PENGARUH JOB INSECURITY, KONFLIK PERAN DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN PT. HAYATI PRATAMA MANDIRI PADANG

andika, abdi pama and Purbo, Jadmiko (2022) PENGARUH JOB INSECURITY, KONFLIK PERAN DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN PT. HAYATI PRATAMA MANDIRI PADANG. Diploma thesis, UNIVERSITAS BUNGHATTA.

[img] Text
i. COVER, PENGESAHAN, ABSTRAK DAN DAFTAR ISI (1810011211032).pdf

Download (831kB)
[img] Text
ii. PENDAHULUAN (1810011211032).pdf

Download (600kB)
[img] Text
iii. KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (305kB)
[img] Text
iv. FULL TEXT SKRIPSI (1810011211032).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Pengaruh Job Insecurity, Konflik Peran Dan Komitmen Organisasional Terhadap Turnover Intention Karyawan Pt. Hayati Pratama Mandiri Padang. Hasil penelitian ini bagi Pt. Hayati Pratama Mandiri Padang dapat dijadikan sebagai bahan evaluasi dalam mengelola sumber daya manusia agar dapat menekan tingginya angka turnover pada karyawan. Jumlah sampel yang diambil pada karyawan Pt. Hayati Pratama Mandiri sebanyak 112 orang, pengumpulan data yang digunakan dengan menggunakan kuesioner yang diolah menggunakan program STATA. Hasil penelitian menunjukan bahwa Job insecurity tidak berpengaruh positif terhadap turnover intention, konflik peran berpengaruh positif dan signifikan terhadap turnover intention dan komitmen organisasional ditolak karena tidak berpengaruh negatif terhadap turnover intention karyawan PT. Hayati Pratama Mandiri Padang. Kata Kunci: Job Insecurity, Konflik Peran, Komitmen Organisasional Dan Turnover Intention

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Manajemen FEB
Date Deposited: 04 Aug 2022 09:08
Last Modified: 04 Aug 2022 09:08
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/9291

Actions (login required)

View Item View Item