PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DALAM PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 16 SURAU GADANG

Lailatul, Husna and Wince, Hendri and Enjoni, Enjoni (2021) PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER DALAM PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 16 SURAU GADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img]
Preview
Text
106. Lailatul1310013411197 COVER.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text
106. Lailatul1310013411197 ABSTRAK.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
106. Lailatul1310013411197 BAB I.pdf

Download (353kB) | Preview
[img] Text
106. Lailatul1310013411197 BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (732kB)
[img] Text
106. Lailatul1310013411197 BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (367kB)
[img] Text
106. Lailatul1310013411197 BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
106. Lailatul1310013411197 BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
106. Lailatul1310013411197 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (400kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi kurangnya motivasi dan minat siswa dalam mengikuti pembelajaran IPA, LKPD yang ada di buku paket sulit untuk dipahami siswa, dan kurangnya tingkat konsentrasi siswa pada saat guru menjelaskan materi pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengahasilkan lembar kerja peserta didik berbasis kooperatif tipe NHT pada kelas IV SD Negeri 16 Surau Gadang yang memenuhi kriteria valid. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan. Model penelitian pengembangan yang digunakan adalah model pengembangan 4-D yaitu define, design, develop dan disseminate. Pada penelitian ini hanya pada tahap validasi dikarenakan kertebatasan waktu dan karna adanya wabah covid-19 yang sedang melanda. Instrumen penelitian meliputi lembar validasi. Pada proses validasi, LKPD divalidasi oleh 1 orang dosen ahli bahasa, dan 2 orang dosen ahli materi. Berdasarkan hasil validasi pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis kooperatif tipe NHT pada tema 3 subtema 1 hewan dan tumbuhan di lingkungan rumahku untuk kelas IV SD diperoleh hasil memenuhi kriteria valid dengan persentase penilaian sebesar 85, 75%. Jadi dapat disimpulkan bahwa lembar kerja peserta didik berbasis pendekatan kooperatif tipe NHT untuk kelas IV SD telah valid dan dapat digunakan sebagai sumber belajar atau bahan ajar baik untuk siswa maupun guru. LKPD ini disarankan digunakan di SDN 16 Surau Gadanng pada siswa kelas IV untuk mata Pelajaran IPA. Kata kunci : LKPD, Kooperatif, NHT

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Erlya Wahyuni
Date Deposited: 07 Jan 2021 03:43
Last Modified: 07 Jan 2021 03:43
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/2462

Actions (login required)

View Item View Item