ANALISIS FAKTOR PENYEBAB OIL LOSSES PADA PENDISTRIBUSIANFATTY ACID METHYL ESTER KE PERTAMINA UNTUK MEMINIMASI KERUGIAN AKIBAT KLAIM SUSUT DI PT. PADANG RAYA CAKRAWALA

Bima, Sakti and Dessi, Mufti (2025) ANALISIS FAKTOR PENYEBAB OIL LOSSES PADA PENDISTRIBUSIANFATTY ACID METHYL ESTER KE PERTAMINA UNTUK MEMINIMASI KERUGIAN AKIBAT KLAIM SUSUT DI PT. PADANG RAYA CAKRAWALA. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
REPO - COVER BIMA SAKTI.pdf

Download (970kB)
[img] Text
REPO - PENDAHULUAN BIMA SAKTI.pdf

Download (970kB)
[img] Text
REPO - KESIMPULAN SARAN BIMA SAKTI.pdf

Download (970kB)
[img] Text
REPO - DAFTAR PUSTAKA BIMA SAKTI.pdf

Download (8kB)
[img] Text
REPO - FULL TEXT BIMA SAKTI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (969kB)

Abstract

Fatty Acid Methyl Ester (FAME) merupakan bahan campuran biodiesel yang didistribusikan PT. Padang Raya Cakrawala ke Pertamina. Dalam proses distribusi, terjadi oil lossesyang berpotensi menimbulkan kerugian akibat klaim susut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor penyebab oil losses dan mengusulkan strategi mitigasi. Metode yang digunakan meliputi pengumpulan data historis, wawancara, serta analisis statistik menggunakan diagram Fishbone, uji-t, uji-F, dan analisis determinasi (R²). Hasil penelitian menunjukkan bahwa temporary stop dalam proses discharge memiliki pengaruh signifikan terhadap oil losses, sementara temperatur FAME tidak berpengaruh secara parsial tetapi berdampak secara simultan. Untuk meminimalkan oil losses, direkomendasikan optimalisasi prosedur discharge, pengurangan temporary stop, serta pengaturan temperatur penerimaan minyak. Strategi ini diharapkan meningkatkan efisiensi distribusi dan mengurangi klaim susut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Industri
Depositing User: Teknik Industri FTI
Date Deposited: 26 Mar 2025 07:29
Last Modified: 26 Mar 2025 07:29
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/25976

Actions (login required)

View Item View Item