PENGARUH GREEN PRODUCT, GREEN ADVERTISING, DAN GREEN BRAND TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LAMPU LED PHILIPS DI KOTA PADANG

Muhammad, Haris Kurnia and Lindawati, Lindawati (2021) PENGARUH GREEN PRODUCT, GREEN ADVERTISING, DAN GREEN BRAND TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LAMPU LED PHILIPS DI KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[img] Text
Cover, Halaman Pengesahan, Abstrak, Daftar Isi.pdf

Download (57kB)
[img] Text
BAB Pendahuluan.pdf

Download (18kB)
[img] Text
BAB Kajian Teori.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (38kB)
[img] Text
BAB Metodologi Penelitian.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] Text
BAB Hasil dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (56kB)
[img] Text
BAB Kesimpulan dan Saran.pdf

Download (7kB)
[img] Text
FULLTEKS SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (536kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui pengaruh green product terhadap keputusan pembelian lampu LED (Light Emitting Diode) Philips di Kota Padang. (2) Untuk mengetahui pengaruh green advertising terhadap keputusan pembelian lampu LED (Light Emitting Diode) Philips di Kota Padang. (3) Untuk mengetahui pengaruh green brand terhadap keputusan pembelian lampu LED (Light Emitting Diode) Philips di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif, instrumen penelitian ini berupa kuesioner. Sedangkan populasi penelitian ini adalah konsumen lampu LED Philips di Kota Padang. Teknik pengampilan sampel adalah dengan metode purposive sampling. Adapun sampel dari penelitian ini adalah sebanyak 100 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Variabel green product berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi adalah sebesar 0,272 dan tingkat signifikansinya 0,019, (2) Variabel green advertising berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi adalah sebesar 0,295 dantingkat signifikansinya 0,038, (3) Variabel green brand berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai regresi adalah sebesar 0,783 dan tingkat signifikansinya 0,000, (4) Variabel green prouct, green advertising, dan green brand berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05 (p < 0,05), dan besarnya adjusted R2 green product, green advertising dan green brand terhadap keputusan pembelian adalah sebesar 0,552

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Manajemen FEB
Date Deposited: 27 Aug 2021 08:29
Last Modified: 27 Aug 2021 08:29
URI: http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/5747

Actions (login required)

View Item View Item