Defri, Gustian and Afrizal, Afrizal and Apriyanti, Rahmalia (2020) Tinjauan Kondisi Fisik Pemain Sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 Cover.pdf Download (57kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 Abstrak.pdf Download (124kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 BAB I.pdf Download (150kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (236kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (408kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (221kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (115kB) |
|
Text
13 DEFRI GUSTIAN 1210013411270 Daftar Pustaka.pdf Download (109kB) |
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci belum memiliki prestasi karena sering mengalami kegagalan dalam setiap kompetisi. Banyak faktor yang menyebabkan belum baiknya prestasi tersebut, diantaranya adalah lemahnya kondisi fisik pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kondisi fisik pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci. Jenis penelitian ini adalah deskriptif. Populasi adalah seluruh pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci berjumlah 22 orang, penarikan sampel menggunakan total sampling. Pengumpulan data daya tahan dengan tes bleeptest, kecepatan dengan lari 50 meter, kelincahan dengan zig-zag run dan kelentukandengan flexio meter. Dari hasil penelitian ini,(1) Daya tahan pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci di kategori sedang (2) Kecepatan pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci di kategori kurang (3)Kelincahan pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci di kategori sedang (4) Kelentukan pemain sepakbola Klub Merpati Hiang Kabupaten Kerinci di kategori baik. dengan ini dapat disimpulkan kondisi fisik pemain sepak bola klub merpati hiang kabupaten Kerinci dengan kategori sedang. Kata kunci: kondisi fisik, daya tahan, kecepatan, kelincahan, kelentukan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Heltree Ivatureza |
Date Deposited: | 27 Aug 2020 07:52 |
Last Modified: | 27 May 2021 08:09 |
URI: | http://repo.bunghatta.ac.id/id/eprint/856 |
Actions (login required)
View Item |